PANDUAN TEKNIS PENGUSULAN PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADAMASYARAKAT 2023 MELALUI BIMA

Pada tahapan usulan penelitian, pengusul akan melalui beberapa tahapan pada aplikasi
BIMA, yakni tahap identitas usulan, substansi usulan, rencana anggaran biaya (RAB),
dokumen pendukung, dan konfirmasi usulan. Pada setiap tahap akan dilakukan
pengecekan oleh sistem BIMA terhadap kesesuaian data dan isi yang diusulkan oleh
pengusul. Langkah-langkah lebih lengkap dapat diunduh pada lampiran di bawah ini.

Lampiran :

PANDUAN TEKNIS PENGUSULAN PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2023 MELALUI BIMA

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Contact Info

Quick Links

Support Links

Information

© 2023 Created with By. Defri Pria Wicaksana